Friday, January 30, 2009

Teknologi Embrio

Tahun '78 yang lalu dunia heboh dengan kelahiran seorang 'bayi tabung' louise Brown. Nama Dr. Robert Edwards dan Dr. Patrick Steptoe yang berhasil melakukan percoban itu menjadi terkenal.sejak saat itulah teknologi reproduksi menjadi ilmu masa depan. Louise pun segera disusul oleh Candice dan Alastair,'bayi tabung 'kedua dan ketiga.
Teknik implantasi embrio sedikit lain. Sel telur diambil dari indung telur dan ditempatkan dalam sebuah piring dangkal dari kaca tipis dengan tutup tidak rapat. Disitu dibuahi oleh sperma dan setelah itu dipindahkan ke dalam rahim seorang isteri yang sangat mendambakan anak. Teknik pembuahan ini dikenal sebagai "in vitro fertilization " dan bayinya yang lahir kelak disebut'bayi tabung'

No comments: