Seorang ahli Swedia ingin mengetahui mengapa orang-orang tertentu lebih banyak digigit nyamuk dibandingkan dengan orang-orang lain. Ahli-ahli riset dari Lembaga Zoologi Tersebut bermaksud mencari tahu alasannya, agar mereka dapat membuat obat anti gigitan nyamuk.
Setelah melakukan percobaan dengan 10 ribu ekor nyamuk mereka hanya sampai pada kesimpulan bahwa nyamuk suka bau manusia tertentu. Tapi bau mana persis mereka tetap belum dapat menentukan.
(Inti.s*)
No comments:
Post a Comment